Terdiri dari dua atau lebih lapisan kaca yang disatukan oleh lapisan film
PVB, menawarkan keamanan ekstra dan peredam suara yang baik, ideal untuk skylight dan
area dengan risiko tinggi.
Kaca dengan kekuatan tinggi dan aman karena pecah menjadi fragmen kecil yang tidak tajam, sangat direkomendasikan untuk pintu, shower screen, dan railing.